Kirab Budaya Memperingati Hari Jadi Kota Magelang Ke-1112

MAGELANG — Peringatan Hari jadi Kota Magelang yang diselenggarakan pada hari Minggu, (22/4/2018) di Lapangan Rindam dan Alun-Alun Kota Magelang. Kali ini Prodi Kebidanan Magelang mengikuti acara kirab dengan menampilkan tarian cuci tangan yang di ikuti oleh 30 Mahasiswa dari Prodi D III Kebidanan dan Prodi D IV Kebidanan Magelang.

whatsapp-image-2018-04-26-at-07-53-36

Pada Hari jadi Kota Magelang kali ini sedikitnya ada 42 peserta arak-arakan atau kirab budaya. Dari berbagai macam Instansi Sekolah (SD,SMP,SMA), Instansi Universitas, Instansi BUMD dan Umum. Dalam acara kirab Bapak Walikota Magelang yaitu Bapak Ir. H. Sigit Widyonindito, M.T. memberikan sambutan-sambutannya , acara dimulai dengan Daftar Ulang ( Verifikasi  jumlah dan Penyerahan Sinopsis) dan kemudian di ikuti oleh acara kirab budaya berjalan dari lapangan Rindam sampai dengan Alun-Alun Kota Magelang. 

whatsapp-image-2018-04-26-at-07-52-52

 

whatsapp-image-2018-04-26-at-07-52-44Mahasiswa sangat antusias mengikuti kegiatan Kirab Budaya dalam Rangka memperingati Hari jadi Kota Magelang ini. Acara kirab seperti ini dapat dijadikan ajang menyalurkan kesenian mahasiswa dan sebagai media promosi baik itu dalam bidang kesehatan maupun intitusi.

Mungkin Anda juga menyukai

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *